Pengertian Kurva.
Menurut kamus besar bahasa Indonesia, kurva/kur·va/ n diartikan sebagai: (1) garis lengkung; (2) grafik yang menggambarkan variabel (misalnya yang mengatakan perkembangan) yang dipengaruhi oleh keadaan; dan (3) garis yang terdiri atas persambungan titik-titik;
Dalam aljabar kurva layaknya sebuah pernyataan grafis dari suatu persamaan aljabar. Garis, ruas garis, sinar garis termasuk tumpuan suatu kurva. Kurva merupakan himpunan titik-titik pada bidang datar.
Suatu kurva dikatakan tertutup kalau titik ujung dan titik pangkalnya bertemu. Sebaliknya kalau ujung dan pangkalnya tidak bertemu dinamakan kurva tidak tertutup. Jika kurva memotong dirinya sendiri serta ujung dan pangkalnya bertemu maka dikatakan kurva tertutup tidak sederhana. Jika memotong dirinya sendiri dan ujung-ujungnya tidak bertemu dinamakan kurva tidak tertutup tidak sederhana.
Jika tidak memotong dirinya sendiri serta ujungnya bertemu disebut kurva tertutup sederhana dan kalau ujungnya tidak bertemu dan tidak memotong dirinya sendiri disebut kurva tidak tertutup sederhana.
Sumber http://www.tipsbelajarmatematika.com
Suatu kurva dikatakan tertutup kalau titik ujung dan titik pangkalnya bertemu. Sebaliknya kalau ujung dan pangkalnya tidak bertemu dinamakan kurva tidak tertutup. Jika kurva memotong dirinya sendiri serta ujung dan pangkalnya bertemu maka dikatakan kurva tertutup tidak sederhana. Jika memotong dirinya sendiri dan ujung-ujungnya tidak bertemu dinamakan kurva tidak tertutup tidak sederhana.
Jika tidak memotong dirinya sendiri serta ujungnya bertemu disebut kurva tertutup sederhana dan kalau ujungnya tidak bertemu dan tidak memotong dirinya sendiri disebut kurva tidak tertutup sederhana.
No comments:
Post a Comment